Pemasangan Dinding Bata Hebel, Satgas TMMD Reguler 115 Kodim 0719/Jepara Perbaikan RTLH Milik Ibu Wagini 

    Pemasangan Dinding Bata Hebel, Satgas TMMD Reguler 115 Kodim 0719/Jepara Perbaikan RTLH Milik Ibu Wagini 
    Anggota Satgas TMMD Reguler Ke-115 Kodim 0719/Jepara Bersama Warga Melanjutkan Pekerjaan Pembangunan Rumah Ibu Wagini (60) Yang Berlokasi di Dukuh Ngadirejo, Desa Ujungwatu, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah.

    JEPARA - Satu per satu rumah tidak layak huni di Desa Ujungwatu mulai dikerjakan oleh Tim TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler Ke-115 Kodim 0719/Jepara. Anggota Satgas TMMD bersama warga melanjutkan pekerjaan pembangunan rumah Ibu Wagini (60) yang berlokasi di Dukuh Ngadirejo, Desa Ujungwatu, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Jum'at, (14/10/2022).

    Pengerjaan RTLH di rumah Ibu Wagini (60) warga Dukuh Ngadirejo, mengalami progress yang cukup signifikan, sejak hari kemarin mulai dilaksanakan pemasangan isian dinding dengan bata hebel. Tampak para Warga dan Bapak-bapak TNI sedang membuat adukan semen-pasir untuk pemasangan dinding.

    Sesuai pantauan media Indonesiasatu, anggota Satgas TMMD Reguler Ke-115 Kodim 0719/Jepara sedang memasang bata Hebel di RTLH milik Ibu Wagini (60) di Dukuh Ngadirejo, RT.04 RW.02. Konstruksi dinding dengan bata ringan (Hebel) ini dapat dipasang dengan mudah dan cepat.

    Sesuai dengan rencana program TMMD rumah tidak layak huni (RTLH) yang sedang dibangun di jawalkan selesai 30 hari kedepan sejak TMMD di buka pada , Selasa, 11 Oktober 2022 lalu.

    Sementara itu, salah seorang anggota Satgas TMMD yang ikut mengerjakan RTLH milik Ibu Wagini mengatakan, RTLH program TMMD tahun 2022 di Ujungwatu pengerjaannya digenjot dengan warga secara bergotong-royong agar selesai tepat waktu.

    "Ia, Mas, Alhamdulillah warga guyub rukun bersama TNI mengerjakan rumah milik Ibu Wagini supaya bisa selesai tepat waktu, " ujarnya.

    Lebih lanjut, program TMMD bukan hanya kesejahteraan saja yang diutamakan, akan tetapi selalu menjaga rasa persatuan dan kesatuan. Mempererat ikatan silaturrahim antar masyarakat dan TNI perlu terus dibina dan dipupuk. Dengan demikian akan terwujud TNI Manunggal Dengan Rakyat.

    Sementara itu, Ibu Wagini, warga yang rumahnya diperbaiki mengaku sangat senang karena TNI melalui program TMMD Reguler Ke-115 Kodim 0719/Jepara memperbaiki rumahnya.

    "Saya bersyukur rumah saya diperbaiki oleh bapak tentara. Semoga Allah SWT membalas semua kebaikan yang telah diberikan kepada kami dan semoga Tentara semakin dicintai oleh rakyatnya, ” terang Ibu Wagini.

    Jurnalis      : JIS Agung 

    jepara jateng tmmd reg 115 kodim 0719/jepara
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Wujud Nyata Keakraban Satgas TMMD di Ujungwatu...

    Artikel Berikutnya

    Jum'at Perdana, Personil Satgas TMMD Jepara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Banyak Berjanji tapi Minus Realisasi, Siap-Siap Ditinggal Rakyat dan Berakhir dengan Gelar 'Raja Ngibul'
    Hendri Kampai: Raja Itu Orang Pertama untuk Disalahkan, Orang Terakhir untuk Dipuji
    Dansatgas Yonif 715/Mtl Dampingi PJ Bupati Tinjau Jalan Longsor di Puncak Jaya
    Pelihara Akses Jalan, Babinsa Bersama Warga Kerja Bakti Pengurugan Jalan Desa
    Peran Ibu-ibu Tasyakuran TMMD di Desa Ujungwatu, Pasiter Kodim 0719/Jepara Sampekan Ini
    Hadiri Pelantikan Perangkat Desa, Danramil 02/Kedung : Laksanakan Kerja Dengan Tulus Demi Melayani Masyarakat
    Jaga Skill dan Kemahiran Prajurit, Kodim 0719/Jepara Gelar Latihan Menembak
    Pimpin Upacara Bendera, Danramil 08/Keling Ingatkan Selalu Jaga Faktor Keamanan dan Keselamatan Di Musim Penghujan
    Tak Kenal Hari Libur, Satgas 115 Kodim 0719/Jepara Cekatan Racik Komposisi Semen Cor
    Peran Ibu-ibu Tasyakuran TMMD di Desa Ujungwatu, Pasiter Kodim 0719/Jepara Sampekan Ini
    Oknum Kades Lecehkan Wartawan Saat Bertugas Peliputan Masa Perpanjangan Jabatan Kades, Aktivis Jepara Beraksi: Mendesak APH Bekerja Secara Profesional
    Hadiri Pelantikan Perangkat Desa, Danramil 02/Kedung : Laksanakan Kerja Dengan Tulus Demi Melayani Masyarakat
    Jaga Skill dan Kemahiran Prajurit, Kodim 0719/Jepara Gelar Latihan Menembak
    Terima Kunjungan Taruna Akpol Angkatan 56, Dandim Jepara: Lebih Giat Berlajar Serta Berdoa dan Hindari Pelanggaran Sekecil Apapun
    Aksi Brutal di Jalan Raya: Sopir Camry Tembak dan Bakar Motor, Kini Ditahan Polres Jepara 
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Hadiri Bimtek Pilpet Tahun 2022, Babinsa Koramil 03/Batealit:Siap Mendukung Kelancaran Keamanan
    Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Lutfhi; Jangan Sedikit-sedikit Pidana Berdayakan Tiga Pilar untuk Selesaikan Masalah
    Kunjungi TMMD 115 Kodim Jepara, Kapok Sahli Kodam IV/Dip: Semua Wujud Nyata Implementasi Bela Negara 

    Ikuti Kami